Bedanya Den, Living Room, dan Family Room yang Jarang Diketahui Orang

×

Bedanya Den, Living Room, dan Family Room yang Jarang Diketahui Orang

Bagikan berita
Bedanya Den, Living Room, dan Family Room yang Jarang Diketahui Orang
Bedanya Den, Living Room, dan Family Room yang Jarang Diketahui Orang

KUPASONLINE.COM - Pada artikel kali ini, kami akan membahas perbedaan antara Den, Living Room, dan Family Room.

Den, Living Room, dan Family Room adalah bagian dari rumah yang sekilas tampak serupa.

Bahkan, ketiganya sering digunakan secara multifungsi, seperti Den yang sekaligus berfungsi sebagai Living Room dan Family Room, atau Living Room yang sekaligus menjadi Family Room.

Namun, sebenarnya ketiga ruangan ini memiliki perbedaan dan fungsi yang spesifik.

Mari kita bahas satu per satu!

Membedakan Ruangan Den, Living Room dan Family Room

Ruangan Den

Den adalah ruang di mana seseorang dapat menyendiri atau mengisolasi diri dari bagian rumah lainnya untuk mendapatkan privasi.

Berbeda dengan Den, Living Room atau ruang tamu lebih berfungsi sebagai tempat untuk menerima tamu dan bersosialisasi.

Sementara itu, Family Room atau ruang keluarga adalah tempat untuk berkumpul bersama keluarga, menonton televisi, berdiskusi, bermain, atau bersantai.

Living Room

Living Room biasanya bersifat lebih formal karena digunakan untuk menerima tamu yang tidak terlalu dekat dan hanya pada momen tertentu.

Sedangkan Den bersifat semi formal karena umumnya digunakan secara pribadi, namun juga dapat dipakai untuk menerima tamu dekat dalam jumlah sedikit dan untuk keperluan yang lebih pribadi atau serius.

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini