Kalteng Bidik Lumbung Pangan Baru Lewat Cetak Sawah dan Swasembada Jagung

×

Kalteng Bidik Lumbung Pangan Baru Lewat Cetak Sawah dan Swasembada Jagung

Bagikan berita
Kalteng Bidik Lumbung Pangan Baru Lewat Cetak Sawah dan Swasembada Jagung
Kalteng Bidik Lumbung Pangan Baru Lewat Cetak Sawah dan Swasembada Jagung

KUPASONLINE.COM – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah tak main-main dalam mengejar posisi sebagai salah satu lumbung pangan baru di Indonesia. Melalui program cetak sawah dan swasembada jagung tahun 2025, Pemprov Kalteng menargetkan peningkatan produksi pangan secara masif.

Selain membuka lahan baru, program ini juga dirancang untuk mendukung pertumbuhan ekonomi masyarakat tani, khususnya di Kabupaten Kapuas dan Pulang Pisau sebagai wilayah prioritas. Kepala Dinas TPHP, Hj. Sunarti, menyatakan bahwa peningkatan produksi jagung juga menjadi fokus utama dalam rangka diversifikasi pangan.

“Ini bukan hanya soal beras, tetapi juga upaya memperkuat komoditas jagung lokal agar petani Kalteng punya banyak pilihan dalam bertani,” jelasnya.(*)

Baca berita Kalimantan Tengah lainnya di Google News

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini