KUPASONLINE.COM - Bupati Musi Banyuasin (Muba) H M Toha SH menerima kunjungan silaturahmi Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas II B Sekayu, Aris Sukariyadi Amd IP SSos M, beserta jajaran di Ruang Audiensi Bupati Muba, Rabu (16/4/2025).
Kunjungan ini menjadi ajang perkenalan antara Kalapas yang baru menjabat selama satu bulan ini dengan Pemerintah Kabupaten Muba. Dalam audiensi, Aris memperkenalkan beberapa program yang tengah dijalankan, seperti:
- Kegiatan pembinaan kerohanian
- Pelatihan kerajinan tangan berbahan dasar rotan bagi warga binaan
Tantangan Lapas Yang Overkapasitas
Aris juga mengungkapkan tantangan besar yang dihadapi lembaganya. Saat ini, Lapas Kelas II B Sekayu dihuni oleh *1.150 warga binaan, jauh melampaui kapasitas ideal yang hanya untuk 300 orang. Ia berharap Pemerintah Kabupaten Muba dapat memberikan perhatian dan dukungan terhadap kondisi ini.“Kami berharap dapat bersinergi dengan Pemerintah Kabupaten Muba dalam mewujudkan visi misi Muba Maju Lebih Cepat,” ujar Aris.
Respon Bupati Muba
Bupati Muba H M Toha SH, yang didampingi oleh:
- Wakil Bupati Rohman
Editor : Wanda Nurma Saputri