Jangan Salah Pilih! Ini Cara Menentukan Kapasitas Tangki Air yang Tepat

×

Jangan Salah Pilih! Ini Cara Menentukan Kapasitas Tangki Air yang Tepat

Bagikan berita
Jangan Salah Pilih! Ini Cara Menentukan Kapasitas Tangki Air yang Tepat
Jangan Salah Pilih! Ini Cara Menentukan Kapasitas Tangki Air yang Tepat

KUPASONLINE.COM - Kali ini kita akan membahas mengenai cara memilih toren air sesuai tipe dan kebutuhan, apakah Anda membutuhkan tangki tanam, tangki yang dipasang di atas rumah, atau tangki untuk kebutuhan kimia serta pengadukan? Sesuaikan dengan kebutuhan Anda! Jika ingin memiliki cadangan air tambahan, gunakanlah tangki tanam.

Jika ingin menghemat listrik, pilihlah tangki yang dipasang di atas rumah karena proses aliran air akan menggunakan gaya gravitasi.

Jika tangki digunakan untuk penampungan bahan kimia serta proses pengadukan di pabrik, maka gunakanlah tangki Roto berukuran besar agar kapasitas daya tampungnya lebih optimal untuk satu kali produksi.

Kali ini, kita akan fokus pada pembahasan ketiga, yaitu cara memilih tangki air berdasarkan jumlah anggota keluarga.

Umumnya, pemakaian air per orang dalam satu hari adalah 200 liter. Perhitungannya sebagai berikut:

Jadi, totalnya adalah 138 liter.

Namun, bayangkan jika terjadi musim kemarau, pemadaman listrik, banjir, atau pandemi yang mengharuskan kita menjaga kebersihan lebih baik. Sebagai langkah antisipasi, kami merekomendasikan pemakaian air per orang dalam satu hari sebanyak 250 liter.

Mari kita langsung masuk ke pembahasannya!

3 cara memilih ukuran tangki air rumah

1. Menentukan jumlah anggota keluarga

Misalnya, dalam satu rumah terdapat empat orang, maka 4 × 200 liter = 800 liter.

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
PURNA TUGAS SINAMARPemerintah Nagari Sinamar Kecamatan Asam JujuhanBUPATI PESSELPemerintah Nagari Koto Tinggi