Beda pilihan dalam pilkada itu bisa, kini kita tinggal mendukung program-program yang dilancarkan oleh pasangan walikota-wakil walikota yang baru. Dengan semangat baru, tentunya punya program pro rakyat yang baru dan yang akan dilanjutkannya.
"Yang terpenting adalah tetap bersilaturahmi dan berdiskusi. Reka-rekan wartawan adalah sahabat kami selamanya, tanpa wartawan kami tidak sanggup menyiarkan informasi yang akurat ke tengah masyarakat. Inilah alasan kami mengundang wartawan berbuka bersama. Terimakasih telah memenuhi undangan kami,"ujar Zeki Dt. Dt. Paduko Sati Marajo. (nura) Editor : Sri AgustiniTokoh Muda Zeki Buka Bersama dengan Insan Pers
