Satlantas Polres Pasaman Barat Laksanakan Razia Rutin

×

Satlantas Polres Pasaman Barat Laksanakan Razia Rutin

Bagikan berita
Satlantas Polres Pasaman Barat Laksanakan Rajia Rutin
Satlantas Polres Pasaman Barat Laksanakan Rajia Rutin
iklan pelantikan gubernur

KUPASONLINE.COM -- Satlantas Polres Pasaman Barat laksanakan Rajia rutin yang di gelar setiap malam minggu (Rajia Stasioner) di depan Kantor Satlantas setempat. Dalam kegiatan ini puluhan kendaraan roda dua terjaring rajia.

"Kegiatan ini kami laksanakan setiap malam minggu yang lokasinya di depan Kantor Satlantas Polres Pasaman Barat," terang AKP Riana Kasat Lantas Polres Pasaman Barat

Lanjut nya, Untuk jumlah kendaraan yang berhasil kami amankan dan beri penindakan untuk roda empat 1 yunit, roda dua 35 yunit, Sim 7, STNK 7, Brova 1, total 51 yunit dari beberapa pelanggaran seperti knalpot brong, tidak memakai helem, kaca spion, dan tidak membawa kelengkapan berkendara seperti SIM atau STNK kami akan mengamankan kendaraan nya,"

Guna mengantisipasi balab liar dan tauran jajaran Polres Pasaman Barat dan Satuan Lalu lintas melanjutkan kegiatan Patroli ke beberapa titik di wilayah Pasaman Barat yang kerap di jadikan lokasi balapan dan tauran.

Kami menyisir beberapa ruas jalan yang kerap terjadi balap liar dan di jadikan pusat kumpul kumpul oleh sebagian remaja di Wilayah hukum Polres Pasaman Barat," ujar Riana (dedi)

Editor : Sri Agustini
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
PURNA TUGAS SINAMARPemerintah Nagari Sinamar Kecamatan Asam JujuhanBUPATI PESSELPemerintah Nagari Koto Tinggi