Sambangi Masjid Al Muhajirin Tanah Garam, Tim XV Ramadan 1446 H Pemko Solok Paparkan Capaian Keberhasilan Pembangunan

×

Sambangi Masjid Al Muhajirin Tanah Garam, Tim XV Ramadan 1446 H Pemko Solok Paparkan Capaian Keberhasilan Pembangunan

Bagikan berita
Ketua Tim XV, Zulfadli, didampingi anggota Tim XV lainnya, secara simbolis menyerahkan bantuan uang Rp 4 juta kepada Ketua Pengurus Masjid Al Muhajirin Tanah Garam, Zulmasdiawarman (3 kiri)
Ketua Tim XV, Zulfadli, didampingi anggota Tim XV lainnya, secara simbolis menyerahkan bantuan uang Rp 4 juta kepada Ketua Pengurus Masjid Al Muhajirin Tanah Garam, Zulmasdiawarman (3 kiri)
iklan pelantikan gubernur

Selain itu ujar Indra Utama, juga sudah diresmikan RSUD Serambi Madinah Kota Solok yang berlokasi di Banda Panduang. Oleh Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin, beberapa waktu kemarin.

" Dengan telah diresmikanya RSUD Serambi Madinah ini, kedepan, diharapkan dapat memberikan layanan terbaik kepada masyarakat Kota Solok " ujar Romi Indra Utama.

Sebumnya, Ketua Pengurus Masjid Al Muhajirin Komplek Griya Suka Indah Tanah Garam, Zulmasdiawarman, S.Pd, pada kesempatan itu, mengucapkan terima kasih, atas kunjungan Tim XV Ramadan 1446 H Pemko Solok. Dan memberikan bantuan uang untuk Masjid Al Muhajirin Komplek Griya Suka Indah Tanah Garam.

Zulmasdiawarman antara lain juga mengatakan bahwa, Masjid Al Muhajirin Komplek Griya Suka Indah Tanah Garam, diresmikam secara simbolis pada 7 Agustus 2020. Sebelumnya, kata Zulmasdiawarman, Masjid Al Muhajirin ini adalah sebuah Mushala.

" Alhamdulilah, dalam perjalananya, kemudian berubah menjadi Masjid Al Muhajirin, dijadikan sebagai pusat ibadah dan syiar islam oleh warga masyarakat disekitaran Tanah Garam " tutur Zulmasdiawarman.* (rjy).

Editor : Riswan Jaya
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
PURNA TUGAS SINAMARPemerintah Nagari Sinamar Kecamatan Asam JujuhanBUPATI PESSELPemerintah Nagari Koto Tinggi