
KUPASONLINE.COM - Rumah Sakit Pelita membuka kesempatan bagi kamu yang ingin bergabung sebagai Security dan Driver.
Jika kamu memiliki kedisiplinan tinggi, siap bekerja dengan tanggung jawab, serta ingin menjadi bagian dari tim profesional di dunia kesehatan, ini adalah kesempatan yang tepat!
Jangan lewatkan peluang emas ini dan simak informasi lengkap mengenai kualifikasi serta cara pendaftarannya di bawah ini.
Rumah Sakit Pelita berlamat di Jl. Raya Pekanbaru - Sungai Pagar, Lubuk Sakat, Kec. Perhentian Raja, Kabupaten Kampar, Riau.
Baca juga: Bergabung dengan Nutrifood! Lowongan Merchandiser Januari 2025 di Tanah Datar dan Padang Panjang
Lowongan kerja Rumah Sakit Pelita
Posisi: Security dan Driver
Persyaratan:Minimal pendidikan SMA
Pria
Mempunyai setifikat DIKSAR bagi Security
Memiliki SIM A
Editor : Wanda Nurma Saputri