Bupati Agam Pimpin Upacara Pembukaan TMMN ke-123 Tahun 2025

×

Bupati Agam Pimpin Upacara Pembukaan TMMN ke-123 Tahun 2025

Bagikan berita
Bupati Agam Pimpin Upacara Pembukaan TMMN ke-123 Tahun 2025
Bupati Agam Pimpin Upacara Pembukaan TMMN ke-123 Tahun 2025
iklan pelantikan gubernur

"Pelaksanaan TMMN tahun ini dapat mempercepat pembangunan di wilayah tersebut. Peran seluruh pihak dan lapisan masyarakat sangat menentukan suksesnya TMMD di Agam," tambahnya.

TMMD ke-123 Tahun 2025 akan berlangsung selama beberapa minggu dengan berbagai program pembangunan yang melibatkan masyarakat setempat serta personel TNI.

Fokus utama kegiatan ini mencakup pembangunan infrastruktur vital seperti jalan desa, jembatan, dan fasilitas umum lainnya.

Menurut Bupati Andriwarman, TMMN ke-123 menjadi momentum penting dalam memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat, serta memberikan dampak nyata bagi kemajuan daerah. (Pnd)

Editor : Mahesa Pandu Erlanggga
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
PURNA TUGAS SINAMARPemerintah Nagari Sinamar Kecamatan Asam JujuhanBUPATI PESSELPemerintah Nagari Koto Tinggi