Polsek Sungai Rumbai Sukseskan Program Ketahanan Pangan

×

Polsek Sungai Rumbai Sukseskan Program Ketahanan Pangan

Bagikan berita
Polsek Sungai Rumbai Sukseskan Program Ketahanan Pangan
Polsek Sungai Rumbai Sukseskan Program Ketahanan Pangan

Kami menilai, lokasi di tanah desa Kurnia Koto Salak merupakan lokasi yang potensial untuk pengembangan komoditas jagung,” ujarnya.

Melalui program ini,Polres Dharmasraya melalui Polsek sungai rumbai dalam berperan aktif dalam mewujudkan ketahanan pangan Nasional Pemerintahan Nagari Kurnia Koto Salak siap untuk program ketahanan pangan.

Semoga melalui kegiatan ini,mencapai swasembada jagung sehingga berdampak positif bagi kesejahteraan petani khususnya masyarakat Kurnia Koto Sala di kabupaten Dharmasraya.

Takwan,menyampaikan rasa terima kasihnya kepada Polsek sungai rumbai yang telah memberikan bantuan baik bibit maupun pupuk.

“Selanjutnya kami dari pemerintah Nagari Kurnia Koto Salak agar nantinya Bapak polres dan Bapak Polsek sungai rumbai untuk melanjutkan pendampingan kepada petani baik pendampingan masalah Jagung maupun pemasaran nantinya.

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah untuk meningkatkan ketahanan pangan dan kesejahteraan petani, sejalan dengan program swasembada pangan 2025 yang dicanangkan Kementerian Pertanian RI.

Selain,perkebunan kelapa sawit Kabupaten Dharmasraya didorong pula untuk menjadi daerah swasembada jagung,"imbuhnya

Kegiatan tersebut dihadiri Kapolsek Sungai Rumbai AKP Agus Salem SH MH didampingi Wakapolsek IPTU Buyung Adik.

Panit Binmas Polsek Sungai Iptu Sardi Panit Yanmin Intelkam Polsek Sungai Rumbai Aiptu Amril,JajaranAnggota Polsek Sungai Rumbai.

Dinas Baperida Dharmasraya Frinaldi Badan keuangan daerah Dharmasraya.

Editor : Sri Agustini
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
rosandisungai limauyasinBurhanuddinSekretariat DPRD kabupaten Dharmasraya Imam Mahfuri,S.E bersama  Ny.AyuKUD Makmur