Mini Monstera sangat mudah dalam perawatannya, namun perlu diperhatikan pencahayaannya.
Daun Mini Monstera dapat terbakar apabila terpapar matahari secara langsung dan terus-menerus.
Oleh karena itu, pastikan Anda menyimpan tanaman ini di tempat yang teduh.
3. Philodendron
Yang ketiga adalah Philodendron.
Philodendron grazielae tumbuh dengan cepat dan perawatannya cukup mudah.Tanaman ini tidak perlu disiram setiap hari, cukup dua kali seminggu tergantung jenis media tanamnya.
4. Anthurium
Yang keempat adalah Anthurium.
Perawatannya juga mudah, kurang lebih sama seperti Monstera dan Philodendron.
Editor : Wanda Nurma Saputri