Resep Dessert Box Kekinian yang Dijamin Laris, Bisa Dijual Online dan Offline!

×

Resep Dessert Box Kekinian yang Dijamin Laris, Bisa Dijual Online dan Offline!

Bagikan berita
Resep Dessert Box Kekinian yang Dijamin Laris, Bisa Dijual Online dan Offline!
Resep Dessert Box Kekinian yang Dijamin Laris, Bisa Dijual Online dan Offline!

Kemudian, haluskan biskuit tersebut. Tuangkan mentega cair yang telah dingin ke dalam biskuit yang sudah dihancurkan, lalu aduk hingga tercampur rata.

Setelah tercampur rata, cek kembali puding mentega yang telah padat.

Langsung masukkan biskuit yang telah dicampur dengan margarin tadi ke atas wadah atau puding mentega. Bagilah menjadi 10 wadah secara merata, sambil ditekan agar biskuitnya padat.

Siapkan 100 gram whipping cream, kemudian masukkan 200 ml air es, pastikan airnya dalam keadaan dingin.

Mixer dengan kecepatan paling tinggi selama kurang lebih 3 menit. Setelah dimixer selama 3 menit, hasilnya akan tampak seperti ini, kaku. Jika sudah kaku, masukkan ke dalam plastik segitiga.

Hasilnya adalah sekitar dua setengah bungkus plastik segitiga.

Semprotkan whipping cream di atas biskuit dengan cara seperti ini. Tempelkan ke dinding wadah agar nantinya bisa terlihat dari luar.

Semprotkan sambil dirapatkan, agar saat disiram dengan ganache coklat, ganache tersebut tidak tenggelam dan menutupi whipping cream.

Panaskan 100 ml susu cair. Panaskan hingga cukup hangat, namun tidak sampai mendidih. Setelah cukup hangat, masukkan 150 gram coklat batang yang telah diiris tipis.

Aduk-aduk terus hingga cokelat meleleh. Setelah cokelat meleleh, masukkan 1 sendok teh margarin, lalu aduk hingga tercampur rata. Tunggu beberapa saat hingga agak hangat, namun cenderung dingin, kemudian tuangkan ke atas whipping cream.

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini