Gampang Banget! Cara Membuat Kue Mochi Isi Stroberi dan Mulai Bisnisnya dengan Modal Minim

×

Gampang Banget! Cara Membuat Kue Mochi Isi Stroberi dan Mulai Bisnisnya dengan Modal Minim

Bagikan berita
Gampang Banget! Cara Membuat Kue Mochi Isi Stroberi dan Mulai Bisnisnya dengan Modal Minim
Gampang Banget! Cara Membuat Kue Mochi Isi Stroberi dan Mulai Bisnisnya dengan Modal Minim

Agar lebih menarik, saya sudah menyiapkan tiga saset bubuk gorio yang dihancurkan bersama krimnya.

Setelah menjadi serbuk, taburkan di atas kue mochi hingga selesai.

Dijual dengan harga seribu-an, dijamin akan laris manis. Saat dipotong, kue mochi akan melar karena telah diuleni, menjadikannya lentur dan lembut.

Isian selai stroberi cukup banyak, rasanya manis dan lembut, yang pasti disukai oleh anak-anak hingga orang dewasa.

Dengan modal sekitar Rp 28.400 untuk 55 buah, modal per buah sekitar Rp 516, kita bisa menjualnya dengan harga seribu-an.

Keuntungan bisa disesuaikan dengan lokasi dan modal di daerah masing-masing. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.(*)

Kamu Bisa Dapatkan DANA Kaget setiap hari, bergabunglah di Grup Telegram DANA Kaget.

Baca berita terkait ide usaha lainnya di Google News

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
pemko padang
Terkini