Gampang Banget! Cara Membuat Kue Mochi Isi Stroberi dan Mulai Bisnisnya dengan Modal Minim

×

Gampang Banget! Cara Membuat Kue Mochi Isi Stroberi dan Mulai Bisnisnya dengan Modal Minim

Bagikan berita
Gampang Banget! Cara Membuat Kue Mochi Isi Stroberi dan Mulai Bisnisnya dengan Modal Minim
Gampang Banget! Cara Membuat Kue Mochi Isi Stroberi dan Mulai Bisnisnya dengan Modal Minim
2. Kupas

Kue mochi ini siap diberi isian. Untuk isian, Kamu bisa menjualnya seharga seribu-an, jadi kita timbang dulu adonan.

Berat total adonan adalah 1124 gram, dan kamu akan bisa membaginya sebanyak 55 bagian.

Maka, 1124 gram dibagi 55 bagian, berat per adonan sekitar 20 gram.

Setelah mendapatkan 20 gram, pipihkan adonan mochi, lalu beri isian selai stroberi.

Untuk selai, saya menggunakan selai stroberi tanpa merek yang dijual dalam kemasan besar. Tutup kue mochi dengan rapat.

Tidak perlu bulat sempurna, yang penting selai stroberinya tertutup dengan baik. Setelah itu, balurkan dengan tepung maizena yang telah disangrai.

Siapkan kertas alas bolu berukuran kecil, dengan diameter sekitar 5 cm.

Taruh kue mochi di atas alas kue tersebut. Timbang lagi adonan seberat 20 gram, kemudian pipihkan adonan mochi.

Setelah cukup lebar, beri isian selai stroberi sesuai selera. Tutup kembali kue mochi dan balurkan dalam tepung maizena yang sudah disangrai.

Setelah selesai, bulatkan adonan dan beri isian, kemudian susun di dalam wadah donat.

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini