Pengerjaan RLTH TMMD 122 Bapak Gatot Capai 40 Persen

×

Pengerjaan RLTH TMMD 122 Bapak Gatot Capai 40 Persen

Bagikan berita
Pengerjaan RLTH TMMD 122 Bapak Gatot Capai 40 Persen
Pengerjaan RLTH TMMD 122 Bapak Gatot Capai 40 Persen

KUPASONLINE.COM - Pengerjaan sasaran fisik Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) pada program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) kepada warga sebagai penerima manfaat terus dikebut hingga batas waktu yang telah ditetapkan, saat ini sudah mencapai 40%. Jumat (11-10-2024)

Satgas TMMD berlomba dengan waktu dan kejar target Pembangunan Rumah Tak Layak Huni (RTLH) Bapak Gatot (50) bertempat di desa Sebidai kec, Sesayap,Tana Tidung.

Kekompakan yang terjalin antara satgas TMMD bersama warga sekitar, dapat terjalin baik berkat kehadiran Satgas TMMD reg 122 Kodim 0910/TNT ditengah-tengah masyarakat, membuat personel satgas TMMD berhasil menjadi sahabat bagi rakyat, sehingga momen inilah yang memprakarsai dukungan dari seluruh masyarakat sekitar untuk bekerjasama dengan kompak dalam membantu pembangunan RTLH hingga saat ini

Semoga kekompakan dan kerjasama ini dapat terpelihara dengan baik, dan seraya berdoa kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, agar kita semuanya yang hadir di kampung desa dedamar ini selalu diberikan kesehatan dengan dukungan seluruh masyarakat juga, kita optimis pembangunan rumah RTLH ini akan selesai lebih cepat dari waktu yang telah ditentukan, sehingga bisa lebih cepat dihuni oleh warga.(*)

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini