Ketua Sementara DPRD Sumbar Hadiri Pekan Kebudayaan Daerah 2024

×

Ketua Sementara DPRD Sumbar Hadiri Pekan Kebudayaan Daerah 2024

Bagikan berita
Pekan Kebudayaan Daerah 2024, Upaya Pelestarian Budaya Minangkabau di Tengah Arus Globalisasi
Pekan Kebudayaan Daerah 2024, Upaya Pelestarian Budaya Minangkabau di Tengah Arus Globalisasi

Sekretaris Daerah Provinsi Sumbar, Hansastri, yang mewakili Plt. Gubernur, menambahkan bahwa PKD dengan tema "Rantak Budaya" ini akan menjadi semangat kebersamaan di tengah keberagaman seni dan budaya yang ada di provinsi ini. "Kegiatan ini juga sebagai promosi budaya yang perlu terus diperkuat," ujarnya, menegaskan bahwa PKD menjadi wadah untuk memperkenalkan budaya kepada generasi muda.

Pembukaan PKD Sumbar dimeriahkan dengan berbagai pertunjukan seni tradisi, seperti tari, musik gamad oleh Pituah Minang Grup, serta penampilan saluang pauah dari Padang Pariaman. Kegiatan ini diharapkan dapat mengangkat potensi budaya Sumbar dan merawat eksistensi para penggiat seni dan budaya lintas generasi.(*)

Baca berita terkait DPRD Sumbar lainnya di Google News

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
rosandisungai limauyasinBurhanuddinSekretariat DPRD kabupaten Dharmasraya Imam Mahfuri,S.E bersama  Ny.AyuKUD Makmur