Pemkab Agam Gelar Resepsi Kenegaraan HUT RI ke-79

×

Pemkab Agam Gelar Resepsi Kenegaraan HUT RI ke-79

Bagikan berita
Pemerintah Kabupaten Agam melalui Panitia HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 menggelar menggelar Malam Resepsi Kenegaraan
Pemerintah Kabupaten Agam melalui Panitia HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 menggelar menggelar Malam Resepsi Kenegaraan

KUPASONLINE.COM — Pemerintah Kabupaten Agam melalui Panitia HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 menggelar menggelar Malam Resepsi Kenegaraan, Sabtu (17/8/2024) malam.

Selain Bupati Agam, Dr H Andri Warman MM bersama Yenni Andri Warman, acara ini juga dihadiri Ketua DPRD Agam Dr Novi Irwan SPd MM beserta istri, unsur Forkopimda Agam, Sekretaris Daerah Kabupaten Agam Drs H Edi Busti MSi di dampingi EL Edi Busti, Staf Ahli dan Asisten, Kepala OPD, Pimpinan BUMN dan BUMD, serta para Camat se-Kabupaten Agam.

Turut hadir pula anggota Paskibraka Kabupaten Agam tahun 2024 yang telah sukses melaksanakan tugas mereka dalam upacara pengibaran bendera pagi harinya.

Dalam sambutannya, Bupati Agam, menyampaikan rasa terima kasihnya kepada seluruh pihak yang telah berkontribusi dalam kesuksesan acara tersebut.

“Terima kasih kepada kita semua yang sudah mendukung kelangsungan acara ini sehingga bisa berjalan dengan lancar,” ungkapnya.

Editor : Mahesa Pandu Erlanggga
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
rosandisungai limauyasinBurhanuddinSekretariat DPRD kabupaten Dharmasraya Imam Mahfuri,S.E bersama  Ny.AyuKUD Makmur