Pemkab Agam Gelar Rakor Percepatan Pembangunan Daerah

×

Pemkab Agam Gelar Rakor Percepatan Pembangunan Daerah

Bagikan berita
Pemerintah Kabupaten Agam menggelar rapat koordinasi percepatan pelaksanaan pembangunan tahun 2024
Pemerintah Kabupaten Agam menggelar rapat koordinasi percepatan pelaksanaan pembangunan tahun 2024

Kemudian Kesehatan dan Keluarga Berencana (KB) sebesar Rp11.959.338.000, terdiri dari penguatan sistem kesehatan, keluarga berencana, penguatan penurunan angka kematian ibu dan bayi, serta intervensi stunting.

Selanjutnya pada pembangunan jalan dan jembatan dialokasikan sebanyak Rp15.302.907.000, mencakup tematik penguatan pariwisata prioritas dan tematik penguatan sentra produksi pangan.

Untuk Pertanian sebesar Rp5.848.236.000, Pariwisata sebesar Rp2.140.836.000, Lingkungan Hidup sebesar Rp2.805.285.000, Irigasi sebesar Rp8.050.285.000 sertaKelautan dan Perikanan sebesar Rp5.154.975.000.

Pada akhir Mei 2024, realisasi fisik dari dana tersebut mencapai 32,55% dari target yang ditetapkan sebesar 38,87%.

"Percepat pelaksanaan pembangunan sesuai dengan program unggulan dan strategis lainnya untuk kemajuan Kabupaten Agam," tegas Bupati Andri Warman.

Editor : Mahesa Pandu Erlanggga
Bagikan

Berita Terkait
pemko padang
Terkini