Peringatan 31 Tahun Lubuk Basung sebagai Ibukota Kabupaten Agam Dimeriahkan Jamba Bundo Kanduang

×

Peringatan 31 Tahun Lubuk Basung sebagai Ibukota Kabupaten Agam Dimeriahkan Jamba Bundo Kanduang

Bagikan berita
Bupati Agam Dr H Andri Warman MM beserta jajaran dan tamu undangan menikmati makan bajamba di Balairung Rumah Dinas Bupati Agam
Bupati Agam Dr H Andri Warman MM beserta jajaran dan tamu undangan menikmati makan bajamba di Balairung Rumah Dinas Bupati Agam

Dalam acara itu Bupati Agam Andri Warman menyampaikan rasa bangganya berkumpul bersama tokoh-tokoh masyarakat Lubuk Basung, termasuk ninik mamak seperti Ketua KAN Lubuk Basung N. Dt. Simarajo, Martias Wanto Dt. Maruhun, Bupati Agam dari periode sebelumnya dan pelaku sejarah serta para perantau.

"Terima kasih para OPD Pemkab Agam dan masyarakat atas kerjasamanya yang telah berkontribusi dalam acara ini," ucap bupati.

Makan bajamba dimulai dan ditutup dengan pasambahan adat Minangkabau oleh niniak mamak. (Pnd)

Editor : Mahesa Pandu Erlanggga
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
rosandisungai limauyasinBurhanuddinSekretariat DPRD kabupaten Dharmasraya Imam Mahfuri,S.E bersama  Ny.AyuKUD Makmur