Bencana yang paling menonjol adalah cuaca ekstrem yang menyebabkan tumbangnya pohon sehingga akan bisa menimpa rumah warga dan menghambat jalan.
"Salah satu caranya yang kita bayangkan adalah meniadakan batang pohon yang sangat tinggi dan juga untuk pohon pelindung direncanakan tidak ada lagi yang tinggi,"paparnya.
Jumlah Peserta Pelatihan Pencegahan dan Mitigasi Bencana Kota Payakumbuh tahun 2024 sebanyak 135 orang yang terdiri dari 47 orang ASN, 88 ormas dan masyarakat yang ada di kawasan rawan bencana.
"Harapannya nanti agar seluruh peserta yang hadir dapat menyebarluaskan seluruh informasi yang didapat saat ini kepada masyarakat,"ulasnya. (nura)Baca juga berita Kota Payakumbuh lainnya di Google News
Editor : Wanda Nurma Saputri