Pemkab Agam Gelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

×

Pemkab Agam Gelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

Bagikan berita
Pemkab Agam Gelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024
Pemkab Agam Gelar Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila 2024

“Pancasila harus senantiasa kita jiwai dan pedomani agar menjadi ideologi yang dapat dirasakan kehadiran dan manfaatnya oleh seluruh tumpah darah Indonesia,” ujarnya.

Disebutkan lagi, dengan semangat Pancasila yang kuat, diyakini seluruh tantangan yang dihadapi bangsa Indonesia akan dapat diatasi.

"Terlebih di tengah krisis global yang terjadi, Indonesia berhasil menjaga stabilitas ekonomi sosial dan politik," sebutnya.

Kita harus bekerja sama dan berkolaborasi menjaga kerukunan dan keutuhan sebagai wujud pengamalan nilai-nilai Pancasila.

"Semoga peringatan Hari Pancasila ini dapat memompa semangat kita semua untuk terus mengamalkan Pancasila demi Indonesia yang maju adil makmur dan berwibawa di kancah dunia,” harapnya. (Pnd)

Editor : Mahesa Pandu Erlanggga
Bagikan

Berita Terkait
Terkini