Dikunjungi Wabup, Pengungsi Sungai Manau Korban Galodo Terharu

×

Dikunjungi Wabup, Pengungsi Sungai Manau Korban Galodo Terharu

Bagikan berita
Dikunjungi Wabup, Pengungsi Sungai Manau Korban Galodo Terharu
Dikunjungi Wabup, Pengungsi Sungai Manau Korban Galodo Terharu

"Kami meninjau lokasi pengungsian yang sudah difasilitasi untuk mereka tinggal selama beberapa hari ke depan," kata Yulian.

Menurutnya saat ini masyarakat masih belum bisa Kembali ke rumah masing-masing karena masih ada potensi banjir bandang dan longsor susulan. Sehingga Kawasan perumahan masih dinilai belum aman untuk ditinggali.

Pada Sabtu 18 Mei 2024 akan dilakukan investigasi oleh tim dari pengelola TNKS didampingi oleh pemerintah ke lokasi tersebut. Ini ditujukan untuk memastikan kondisi wilayah tersebut pasca musibah yang terjadi.

Setelahnya baru bisa dipastikan mengenai kesiapan wilayah ini untuk kembali ditinggali atau warga diminta untuk tetap bertahan di lokasi yang lebih aman. (mrl)

Baca Berita Seputar Kabupaten Solok Selatan lainnya di Google News

Editor : Wanda Nurma Saputri
Bagikan

Berita Terkait
pemko padang
Terkini