3. Hubungi Layanan Pelanggan Pinjaman
Anda dapat mengajukan permohonan penghapusan data melalui layanan pelanggan pinjaman. Pinjaman yang terpercaya akan memiliki informasi kontak yang bisa dihubungi.Anda dapat mengirimkan keluhan melalui email atau menghubungi nomor telepon yang tercantum dalam aplikasi atau situs web pinjaman tersebut.
4. Hapus Data Secara Menyeluruh
Baca juga: Cara Mendapatkan Uang Tanpa Modal Besar! Peluang Usaha Menjadi Reseller dengan Omset 20 Juta!
Jika Anda ingin menghapus data terutama dari pinjaman ilegal, Anda bisa menghapus data secara menyeluruh atau bersih. Melalui menu pengaturan, pilih opsi hapus data dan cache.Dengan menggunakan metode ini, data Anda akan bersih dan Anda dapat mencegah pinjaman untuk menyebarkan informasi pribadi Anda.
Semoga informasi mengenai cara menghapus data yang belum lunas di pinjaman online bermanfaat bagi Anda. (*) Editor : Sri Agustini