Cair hingga Rp300 Juta, Begini Cara Pinjam Uang Online di Aplikasi BRImo

×

Cair hingga Rp300 Juta, Begini Cara Pinjam Uang Online di Aplikasi BRImo

Bagikan berita
Pinjam Uang di BRImo. (Foto: Kupasonline.com)
Pinjam Uang di BRImo. (Foto: Kupasonline.com)

  • Gunakan jaringan internet yang aman, hindari WiFi publik.
  • Pasang BRImo sesuai petunjuk yang ada, setujui syarat-syarat pemasangan.
  • Setelah terinstal, buka aplikasinya.
  • Klik "Belum Punya Akun" > pencet menu "Daftar".
  • Masukkan data diri dengan benar.
  • Kamu akan menerima link verifikasi dari pihak BRI via SMS.
  • Klik link tersebut dan ikuti instruksi selanjutnya untuk proses perekaman wajah selama sekitar 8 detik.
  • Masukkan OTP yang dikirimkan BRI ke e-mailmu.
  • Buat username dan password akun BRImo.
  • Klik "Login" memakai username dan password baru yang kamu buat.
  • Cara Daftar BRImo Nasabah Baru

    • Download aplikasi BRImo dari Google Play Store. Tunggu hingga proses instalasi selesai, lalu buka aplikasinya.
    • Klik "Belum Punya Akun".
    • Klik "Buka Rekening".
    • Pilih "Tabungan BRI" atau "Kantor BRI" untuk menerbitkan rekeningmu nantinya.
    • Upload e-KTP.
    • Isi data diri dengan jelas. Setelah itu, kamu akan mendapatkan kode verifikasi.
    • Editor : Sri Agustini
      Tag:
    Bagikan

    Berita Terkait
    Terkini