Tanggal penting:
- Durasi magang : 1 Nov 2023 - 31 Jan 2024 (3 bulan)
- Penutupan lamaran : 13 Oktober 2023
- Pengumuman lolos magang : 20 Oktober 2023
Kualifikasi :
- Mahasiswa Jurusan Manajemen, Keuangan, Teknik Industri
- Memiliki pengetahuan untuk melakukan analisis kelayakan investasi
- Mampu bekerja sama baik dalam tim
- Pelaksanaan magang selama 3 bulan secara hybrid (WFH dan WFO di Kantor Pusat Jakarta)
- Khusus mahasiswa yang sedang mencari tempat magang untuk memenuhi syarat kelulusan, wajib melampirkan proposal dan/atau surat pengantar magang dari perguruan tinggi.
Deskripsi Pekerjaan :
- Melakukan penelitian kelayakan investasi pada software dan teknologi di Perhutani