Terjerat Pinjol Ilegal? Ini Cara Mengatasi Agar Tak Sampai Galbay

×

Terjerat Pinjol Ilegal? Ini Cara Mengatasi Agar Tak Sampai Galbay

Bagikan berita
Ilustrasi Gagal Bayar Pinjol.
Ilustrasi Gagal Bayar Pinjol.

2. Metode Debt SnowballMetode ini fokus pada utang dengan jumlah nominal yang paling kecil.

Melalukan pembayaran minimum untuk semua hutang lalu melunasi jumlah utang terkecil dahulu sebelum beralih ke utang yang lebih besar.Ternyata strategi pembayaran utang ini bisa menarik motivasi dengan adanya pelunasan satu persatu dari yang kecil hingga ke yang besar.

Menggunakan cara pelunasan utang ini akan lebih mudah lakukan.Akan tetapi metode ini juga punya kekurangan yaitu pada masalah bunga dan waktu yang lebih lama.

Metode ini akan menimbulkan bunga dan lebih mahal secara keseluruhan, dan juga bisa memakan waktu yang lebih lama untuk benar-benar bebas dari yang namanya hutang.Banyaknya kasusu pinjaman online ilegal, masyarakat menghimbau untuk tidak tergiur menggunakan pinjaman online ilegal.

Hal tersebut banyak mengandung kerugian dan resiko yang dapat timbul jika gagal bayar.Itu juga karena banyak kerugian dan resiko yang dapat muncul jika terjadi gagal bayar.

Seaiknya kamu lakukan pengecekan legalitas dengan cara mengecek di Otoritas Jasa Keungan (OJK) ojk.go.id (*) 

  

Editor : Sri Agustini
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini