Risiko Gagal Bayar (Galbay) Pinjol Kredit Pintar, Tidak Bayar Debt Collector Siap Bertamu

×

Risiko Gagal Bayar (Galbay) Pinjol Kredit Pintar, Tidak Bayar Debt Collector Siap Bertamu

Bagikan berita
Ilustrasi debt collector (dc) sedang memantau rumah nasabah gagal bayar pinjol. (Desain Foto: Kupasonline.com)
Ilustrasi debt collector (dc) sedang memantau rumah nasabah gagal bayar pinjol. (Desain Foto: Kupasonline.com)

  • Kamu tetap menunggak utang dan tidak diketahui keberadaannya untuk dilakukan penagihan langsung, meskipun sudah diupayakan kunjungan dan komunikasi langsung ke peminjam.
  • Kamu tetap menunggak utang dan tidak beritikad baik untuk berkomunikasi dengan Kredit Pintar, terkait penagihan utang tersebut.
  • Kamu tetap menunggak utang dan tidak merespons atau bekerjasama dengan baik dalam upaya penagihan Kredit Pintar.
  • 5. Penagihan melalui jalur hukum terhadap peminjam.6. Melakukan upaya lain yang dianggap perlu sebagai upaya penagihan.

    7. Kegagalan pembayaran juga akan mempengaruhi kualitas kredit Kamu yang dapat mempengaruhi pengajuan pinjaman berikutnya di Kredit Pintar ataupun di institusi keuangan lainnya.Demikian risiko yang bisa kamu alami jika mengalami gagal bayar di aplikasi pinjol Kredit Pintar. (*)

    Jika kamu ingin mendapatkan DANA Kaget dan informasi terkait pinjaman online (pinjol) lainnya, silakan bergabung di Grup Telegram Ini.

    Editor : Sri Agustini
    Tag:
    Bagikan

    Berita Terkait
    Terkini