Yang sangat menarik pada event kali ini selain kuliner dan UMKM, pengunjung juga ditampilkan proses pembuatan Balango dan Gerabah dari Jorong Galogandang.Pada kesempatan itu Bupati Eka Putra dan Ny. Lise Eka Putra memberikan saran dan gagasannya untuk perkembangan usaha Balango dan gerabah kedepannya.
Diketahui usaha Belango dan Gerabah telah dibuat secara turun temurun dari nenek moyang, produksi nya telah dijual sampai keluar pulau Sumatera.(Rzl)Baca juga: Banjir Rendam 3 Jorong di Kabupaten Tanah Datar, Pemkab Tetapkan Masa Darurat Selama 14 Hari
Editor : Sri Agustini