Perkembangan Kasus Covid-19 Di Kota Solok Masih Dinamis Dan Fluktuatif

×

Perkembangan Kasus Covid-19 Di Kota Solok Masih Dinamis Dan Fluktuatif

Bagikan berita
Perkembangan Kasus Covid-19 Di Kota Solok Masih Dinamis Dan Fluktuatif
Perkembangan Kasus Covid-19 Di Kota Solok Masih Dinamis Dan Fluktuatif

Sekda Kota Solok selaku Sekretaris Satgas Penanganan Covid-19 Kota Solok Drs.H.Syaiful A, M.Si


Solok Kota, Kupasonline - Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Solok selaku Sekretaris Satgas Penanganan Covid-19 Kota Solok Drs.H.Syaiful A, M.Si mengatakan, perkembangan kasus Covid-19 di Kota itu, masih sangat dinamis dan fluktuatif. 

Sehingga kata Sekda Syaiful mengemukakan, kita semua harus terus waspada. 

Hal itu disampaikan Sekda Syaiful, dalam Info Covid-19 Kota Solok, Kamis 5 Agustus 2021. 


lSekda Syaiful menyebutkan, bahwa pada Kamis 5 Agustus 2021, dilaporkan ada penambahan kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Kota Solok sebanyak 87 orang. 

Dari 411 sampel yang dikirim tanggal 2 dan 3 Agustus oleh Posko Banda Panduang, RSUD M. Natsir dan RST ke Laboratorium Fakultas Kedokteran Universitas Andalas Padang. 

Namun ujar Sekda Syaiful, Tim Surveilans baru selesai melaksanakan tracing sebanyak 70 orang dari 87 orang yang terkonfirmasi positif Covid-19, pada hari Kamis 5 Agustus 2021. 

Dari penambahan kasus tersebut ujar Sekda Syaiful, maka komposisi kasus di Kota Solok menjadi : 

Editor : Sri Agustini
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini