Jenis Tanaman yang Cocok diletakkan di Jendela dan Tahan Panas

×

Jenis Tanaman yang Cocok diletakkan di Jendela dan Tahan Panas

Bagikan berita
Jenis Tanaman yang Cocok diletakkan di Jendela dan Tahan Panas
Jenis Tanaman yang Cocok diletakkan di Jendela dan Tahan Panas

Croton atau puring merupakan tanaman hias yang sering ditemui di taman. Tanaman ini termasuk jenis perdu yang memiliki bentuk dan warna daun bervariasi. Mulai dari hijau, kuning, jingga, merah, hingga ungu. Tanaman hias ini cocok ditempatkan di dekat jendela rumah.

Puring cukup disirami saat permukaan tanahnya sudah kering. Tanaman puring membutuhkan suhu hangat untuk tumbuh subur dan mungkin akan mati jika suhu turun di bawah 15 derajat Celcius.[ni]



Editor : Sri Agustini
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini