Ikke Nurjanah Akhirnya Nikah Lagi Setelah 14 Tahun Menjanda

×

Ikke Nurjanah Akhirnya Nikah Lagi Setelah 14 Tahun Menjanda

Bagikan berita
Ikke Nurjanah Akhirnya Nikah Lagi Setelah 14 Tahun Menjanda
Ikke Nurjanah Akhirnya Nikah Lagi Setelah 14 Tahun Menjanda

Postingan itu pun langsung mendapatkan banyak doa dan ucapan selamat dari sahabat serta netizen.


"Alhamdulillah bunda Selamat ya, semoga samawa," ungkap akun maudi****.


"Alhamdulillah...moga sakinah mawadah warahmah,. Bahagia dunia akhirat yaa mbk @ikkenurjanah0518," jelas akun shi***.


"semua yang nilainya positif untuk kak @ikkenurjanah0518. semua yang nilainya negatif bukan untuk kak @ikkenurjanah0518. Amin.," ungkap akun hetr***.


Ini adalah pernikahan kedua bagi Ikke Nurjanah. Sebelumnya, Ikke Nurjanah sempat menikah dengan Aldi Bragi. Tapi sayang pernikahannya dengan Aldi Bragi harus kandas di meja hijau di 2007. Dari pernikahan itu keduanya dikaruniai satu orang anak(*)

Editor : Sri Agustini
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
rosandisungai limauyasinBurhanuddinSekretariat DPRD kabupaten Dharmasraya Imam Mahfuri,S.E bersama  Ny.AyuKUD Makmur