Liko SC Kurang Puas dengan Hasil Buruannya

×

Liko SC Kurang Puas dengan Hasil Buruannya

Bagikan berita
Liko SC Kurang Puas dengan Hasil Buruannya
Liko SC Kurang Puas dengan Hasil Buruannya

"kami sudah berusaha, baru ini hasilnya dan cuaca mulai panas. Tupai mulai tak keluar sarang. Banyak tupai yang sudah tertembak, namun mayatnya tidak dapat kami temukan. Tersangkut di pohon kelapa dan semak berduri. Menurut kami, kerusakan pada tanaman warga bukan oleh tupai, tapi hama tikus. Pengendaliannya berbeda. Ini juga sebagai bukti hama tupai mulai berkurang di Talawi,"lapornya Rinaldi kepada Lurah OTS. 


"Penyambung lidah warga, Kami mengucapkan terima kasih kepada Liko SC, yang telah melakukan pengendalian hama tupai di OTS. Semoga hasil pertanian warga meningkat. Kiranya, silaturahim ini terus terjaga. Insyaallah, 2 tahun kedepannya kita ulangi lagi pengendalian. Kiranya kerjasama ini tetap berjalan baik. Terima kasih,"ucap Lurah Majri. 


"Sama-sama, Pak Lurah. Kami juga sangat tersanjung. Setiap kali kami diundang membasmi hama tupai disini, kami selalu dijamu. Inilah sebuah keistimewaan bagi kami. Semoga menjadi amal ibadah, dan pertanian warga meningkat. Aamiin,"balas Rinaldi. 


Usai makan siang bersama, tim Liko SC mohon pamit, dan dilepas langsung Lurah OTS bersama warga. Pada momen bersamaan  Lurah OTS juga mengikuti gotong royong di Surau Ambacang dan mushalla yang ada di RW III Talawi Kelurahan OTS.(*)

Editor : Sri Agustini
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
rosandisungai limauyasinBurhanuddinSekretariat DPRD kabupaten Dharmasraya Imam Mahfuri,S.E bersama  Ny.AyuKUD Makmur