Jakarta, Kupasonline - Ibu hamil akan memiliki sistem imunitas tubuh yang rendah, sehingga lebih rentan untuk mengidap penyakit atau infeksi. Di tengah serangan pandemi virus corona saat ini, ibu hamil perlu mengetahui dengan baik apa saja risiko yang dapat terjadi pada tubuh saat virus menginfeksi tubuh.
Virus corona pada ibu hamil akan menampakkan gejala yang sama dengan pengidap positif COVID-19 pada umumnya. Hingga artikel ini diterbitkan belum ada bukti yang menyatakan virus corona pada ibu hamil dapat menularkan infeksi pada janin yang dikandungnya. Meski demikian, ibu harus tetap waspada, ya!
Para peneliti masih meninjau lebih jauh efek virus corona terhadap kehamilan, mengingat virus ini menyebar secara luas dalam waktu yang cukup singkat. Hingga artikel ini diterbitkan, berikut fakta-fakta yang telah diperoleh para ilmuwan tentang hubungan antara ibu hamil dan COVID-19:
Gejala yang Lebih Parah
Editor : Sri Agustini