Didampingi Wako dan Wawako Solok Wagub Sumbar Survey Lokasi Bakal Stadion Marahadin

×

Didampingi Wako dan Wawako Solok Wagub Sumbar Survey Lokasi Bakal Stadion Marahadin

Bagikan berita
Didampingi Wako dan Wawako Solok Wagub Sumbar Survey Lokasi Bakal Stadion Marahadin
Didampingi Wako dan Wawako Solok Wagub Sumbar Survey Lokasi Bakal Stadion Marahadin

Dilain pihak, Wakil Gubernur Audy Joinaldy juga mengucapkan terima kasih kepada Pemerintah Kota Solok. Yang telah menjamu Tim Safari Ramadhan Pemprov Sumbar, dengan menu berbuka puasa yang enak di Rumah Dinas Wali Kota.

" Ini pertama kali saya menginjakan kaki di Rumah Dinas Walikota Solok semoga berkah " tutur Audy Joinaldy.

Sementara itu, dalam agendanya di Kota Solok, Tim Ramadhan Provinsi Sumatera Barat dipimpin Wakil Gubernur Audy Joinaldy melakukan kunjungan ke Masjid Nurul Falah Tanjuang Paku, Kelurahan Tanjung Paku, Kecamatan Tanjung Harapan.

Tim Safari Ramadhan 1442 H Pemprov Sumbar itu, juga menyerahkan bantuan uang sebesar 20 juta yang diserahkan Wakil Gubernur Audy Joinaldy. Kepada pengurus Masjid Nurul Falah Tanjuang Paku Kota Solok. (rjy).

Editor : Sri Agustini
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini
rosandisungai limauyasinBurhanuddinSekretariat DPRD kabupaten Dharmasraya Imam Mahfuri,S.E bersama  Ny.AyuKUD Makmur