Jamin Situasi Kondusif, Babinsa Desa Goiso'oinan Beserta Pemdes Desa Goiso'oinan Patroli Gabungan Pasca Pilkades

×

Jamin Situasi Kondusif, Babinsa Desa Goiso'oinan Beserta Pemdes Desa Goiso'oinan Patroli Gabungan Pasca Pilkades

Bagikan berita
Jamin Situasi Kondusif,  Babinsa Desa Goiso'oinan Beserta Pemdes Desa Goiso'oinan Patroli Gabungan Pasca Pilkades
Jamin Situasi Kondusif, Babinsa Desa Goiso'oinan Beserta Pemdes Desa Goiso'oinan Patroli Gabungan Pasca Pilkades

 Apel  Patroli Gabungan Pasca Pilkades Goiso'oinan Bersama Babinsa Desa Goiso'oinan, Osten Sinaga, dan Pemdes Goiso'oinan serta BPD Goiso'oinan, berlangsung di depan kantor desa Goiso'oinan, Kecamatan Sipora Utara, Rabu (16/6/2021)


Mentawai, Kupasonline-
-Babinsa wilayah Desa Goiso'oinan melaksanakan kegiatan Patroli bersama Aparatur Pemerintahan Desa Goiso'oinan Rabu, 16 Juni 2021 dimulai sejak pukul  19.30 wib terkait monitor Perkembangan situasi Desa Goisoinan,pasca Pencoblosan Pilkades Desa Goisoinan  sekaligus Silaturahmi ke Posko kandidat yang kalah, Rabu malam (16/6/2021

Babinsa Koramil 03/Pulau Sipora, Sertu Osten Sinaga mengatakan, pada  Pilkades Goiso'oinan tahun 2021 ini, kita mendapatkan informasi bahwasanya setiap kandidat yang kalah bisa menerima kekalahan dengan lapang dada, dan sebelumnya para kandidat yang kalah sebagian besar termasuk timnya sudah silaturahmi kepada Kandidat yang unggul sementara, ujarny

"Kegiatan Patroli ini dilaksanakan sebagai upaya mencegah bilamana terjadi situasi yang kurang kondusif, sebagai upaya cegah dini," kata Babinsa Sertu Osten Sinaga, saat dikonfirmasi awak media, Kamis (17/6/2021)

Lanjut Babinsa,  pada pukul 22.00 wib kegiatan patroli dan silaturahmi ke posko kandidat yang kalah pada Pilkades Desa Goiso'oinan selesai dilaksanakan dalam keadaan aman dan kondusif, pungkasnya

Turut serta dalam kegiatan ini yakni,Pj Desa Goiso'oinan Apollo, Babinsa  Desa Goisoinan Sertu Osten Sinaga, Ketua BPD Desa Goisoinan Selsius, Waka BPD Goisooinan Jaibi, Skb beserta anggota, Sekdes dan  Para Kepala Dusun Desa Goiso'oinan, Anggota Satpol PP (domisili di Desa Goiso'oinan) 1 orang Samsul, personil Damkar 2 orang (Domisili di Desa Goiso'oinan). (ash).

Editor : Sri Agustini
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
pemko padang
Terkini