Melalui olaraga juga, kata Dandim, dapat membuat tubuh lebih bugar dan sehat, serta darah di dalam tubuh jadi lancar, kotoran yang keluar melalui keringat akan membuat tubuh lebih segar, ujarnya
"Turnamen olahraga badminton ini juga baik di dalam kehidupan sehari-hari, serta dapat meningkatkan sportifitas dalam permainan serta meningkatkan rasa persahabatan, ucap Dandim.
Ditempat yang sama, Ketua panitia Badminton Dandim Cup TA. 2021, Letda. Inf. James Sibarani mengatakan, turnamen ini di gelar sekaligus mendukung dan meningkatkan olahraga di Kabupaten Kepulauan Mentawai, sekaligus mencari bibit atlet Badminton berprestasi Nani di event di luar Kab. kep. Mentawai,
"Kami panitia juga tidak lupa mengucapkan terima kasih kepada seluruh atlet yang telah mengikuti event ini dalam rangka memperingati HUT TNI Ke-76 dengan sukses dan aman," tutup Letda. Inf. James Sibarani. (ash)
Editor : Sri Agustini